Bukti Pembayaran Kedua Dari Pemendek URL OUO.IO

Bukti Pembayaran Kedua Dari Pemendek URL OUO.IO
Saat ini ada banyak situs penyingkat url yang membayar setiap kali ada pengunjung yang klik link diblog kita yang sudah disingkat menggunakan layanan tersebut, dan bagi kamu yang masih ragu, kali ini saya akan memposting bukti pembayaran kedua dari ouo.io (agak susah dibacanya)

Situs ouo.io memang terbilang baru jika dibandingkan dengan adf.ly maupun shorte.st tetapi walau terbilang baru, situs ini terbukti membayar secara otomatis sebulan dua kali yaitu pada tanggal 1 dan 15 dengan pembayaran minimal $5 melalui PayPal dan $20 melalui kartu debit Payoneer.
 

Bukti Pembayaran Kedua Dari  OUO.IO Ke PayPal

Ini adalah pembayaran kedua yang saya terima setelah bergabung kurang dari satu bulan, walaupun tidak seberapa tetapi lumayan jika ditabung untuk membeli domain berbayar nantinya.


Dengan diterimanya PO kedua ini, penghasilan saya dari pemendek url ouo.io sejak gabung pada awal November 2015 lalu sekitar $29, cukup lumayan buat blogger pemula seperti saya.

Jadi bagi kamu yang memiliki blog download atau blog dengan banyak link ke luar tidak ada salahnya jika mencoba layanan ouo.io karena selain minimal PO yang cukup kecil yaitu $5 lewat PayPal, nilai rates nya cukup tinggi bahkan untuk blog dengan traffik dari Indonesia sekalipun, dimana kita akan dibayar $1.5 per 1000 klik yang dihitung.

Selain dibayar cukup tinggi, pemasangan scriptnya pun cukup mudah karena sudah disediakan, jadi kita tidak perlu repot-repot mempersingkat satu per satu link yang ada diblog, tetapi cukup pasang script yang telah disediakan lalu otomatis semua link akan dipendekan dengan ouo.io, namun kamu jika bisa mengatur agar link tertentu tidak ikut disingkat, misalnya link ke halaman posting blog kita sendiri.

Baca juga : Pembayaran pertama dari Shorte.st

Selain ouo.io masih ada pemendek url yang membayar cukup tinggi salah satunya shorte.st yang akan saya bahas lain kali, tapi jika metode mencari uang online lewat url url shortener ini kurang cocok bagi kamu, maka bisa mencoba alternatif lain seperti MGID yang membayar berdasarkan impresi iklan yang tayang pada blog kita.

Info lebih lanjut silahkan langsung cek ouo.io.

Postingan terkait:

2 Tanggapan untuk "Bukti Pembayaran Kedua Dari Pemendek URL OUO.IO"

  1. wah, lumayan juga ya sis. sepertinya ini layanan link shorter baru ya?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya baru mas tapi walau baru sampe saat ini pembayaran lancar

      Delete

Terimakasih Telah Berkunjung. Silahkan Berkomentar :), Maaf semua komentar akan dimoderasi.Harap tidak meninggalkan link spam di kotak komentar, tidak menghina pihak lain, atau mengandung sara. Maaf jika telat dimoderasi karena saya tidak membuka blog ini setiap hari.